Jumat, Desember 6

Tag: Zocco Coffee

Zocco Coffee, Cafe Ngopi Dan Work Space Nyaman Di Malang
Lifestyle

Zocco Coffee, Cafe Ngopi Dan Work Space Nyaman Di Malang

Zocco Coffee merupakan salah satu cafe tempat ngopi sekaligus work space yang nyaman di Kota Malang. Nah, kalau kalian lagi suntuk WFH dan bosan dengan suasana rumah, kalian bisa langsung meluncur ke Zocco Coffee ini. Lokasi Cafe Zocco Coffee di Kota Malang Ruang lantai 1 Zocco Coffee Lokasi Zocco Coffee sendiri meskipun tidak berada di pusat kota Malang, tetapi tempatnya sangat strategis dan mudah dijangkau oleh warga Malang, khususnya untuk kalian yang ada di sekitaran Araya, Blimbing, jalan Sulfat dan Sawojajar. Jika kalian ingin ke cafe Zocco Coffee ini kaian bisa langsung menuju ke arah perempatan jalan Sulfat - Tumenggung Suryo. Jika dari arah Utara atau dari arah Araya dan Blimbing, saat tiba di perempatan Sulfat ini beloklah ke kiri atau masuk ke Jalan Sulfat. ...